Follow Up Artinya Menyelamatkan Bisnis – Ini Tipsnya

follow up artinya

Follow up artinya sama saja dengan menyelamatkan bisnis jika kamu tahu cara tepat untuk melakukannya. Banyak sekali bidang bisnis yang berkembang karena pemilik usaha tahu bagaimana cara melayani konsumen dengan tepat.

Jika seseorang bertanya pada kamu, mungkin kamu akan bilang kalau follow up adalah sebuah cara untuk menangani sesuatu. Itu memang benar, dan hal tersebut juga berlaku dalam dunia bisnis dimana kamu harus menangani para pelanggan agar tetap setia pada bisnis mu.

Nah kalau kamu bertanya pada kami terkait apa itu follow up, mungkin kami juga akan menjawab hal yang serupa seperti jawaban mu. Namun untuk urusan bisnis, kami punya makna lain tentang istilah tersebut.

Jujur saja, dalam dunia bisnis, bagi kami follow up artinya nyawa dan kamu yang mengaku pebisnis pun pasti setuju dengan hal itu. Jika bisnis sudah tidak bernyawa, itu sama saja dengan gulung tikar dan ini disebabkan karena cara follow-up konsumen yang kurang baik.

Follow Up Artinya Nyawa Bisnis Kamu – Ini 5 Tipsnya

Sekarang, kami ingin bertanya kepada mu, jika ada pelaku usaha melayani pelanggan yang membeli produk, apa itu follow up? Kami yakin, kamu akan menjawab Ya dan memang benar begitu, namun tidak hanya sebatas melayani saat pelanggan membeli produk saja.

Pada pengertian lain, follow artinya melayani semua kebutuhan pelanggan baik dari urusan transaksi, urusan product knowledge, bahkan sampai urusan emosinya. Siapa saja yang bisa melakukannya dengan baik, maka dia akan mendapat pelanggan abadi.

Nah untuk bisa mendapatkan pelanggan abadi tersebut, kami sudah rangkum beberapa tips yang bisa kamu praktekan.

Tips paling ampuh untuk urusan customer follow up adalah seperti berikut.

1. Follow Up Memenangkan Hati Pelanggan

Tips yang pertama adalah memenangkan hati pelanggan. Kalau kamu bertanya apa itu follow up, ya salah satu artinya adalah memenangkan hati pelanggan dimana kamu harus cerdas dalam menyikapi para konsumen.

Sialnya, follow up adalah sebuah metode melayani konsumen yang tidak bisa kamu kuasai dalam waktu sekejap. Jadi, kamu harus belajar memberikan sikap terbaik mu kepada pelanggan secara berulang-ulang sampai terbentuk sebuah personal branding yang baik.

Setelah kamu berhasil memenangkan hati konsumen, kami yakin dia akan jadi pelanggan abadi buat bisnis atau usaha mu. Ingat, follow up artinya sama dengan memenangkan hati konsumen dan kamu bisa mengetahui cara detilnya lewat video di atas.

2. Berikan Produk Terbaik Pada Pelanggan

Tips selanjutnya adalah, kamu harus memberikan prduk terbaik mu kepada konsumen atau pelanggan. Jangan hanya karena ingin untung, lantas kamu mengingkari kepuasan konsumen yang harusnya jadi tanggung jawab mu sebagai pelaku usaha.

Apapun yang kamu jual, entah itu produk berupa barang atau jasa, kamu wajib memberikan produk terbaik mu kepada konsumen karena bagaimana pun juga mereka sudah mengeluarkan uang untuk membeli produk mu.

Bayangkan saja jika kamu yang jadi konsumen dan kamu tidak diberikan produk terbaik melainkan produk yang tidak sesuai dengan standarisasi pelaku usaha. Pastinya kamu kecewa dong dan gak mau lagi berurusan dengan pelaku usaha yang sama.

3. Pelajari Perilaku Konsumen

Setiap konsumen punya perilaku yang berbeda-beda dan ini adalah metode paling ampuh buat menyelamatkan nyawa bisnis mu. Follow up adalah penyelamatan nyawa sebuah bisnis yang tidak bisa lepas dari pelayanan konsusmen. Artinya kamu pun harus mempelajari  perilaku pelanggan.

Ada banyak sekali bidang keilmuan untuk memahami perilaku konsumen dan salah satunya adalah Habits. Kamu bisa artikan Habits ini sebagai kebiasaan dan setiap konsumen tentu punya kebiasaan unik masing-masing.

Kamu akan menemukan konsumen yang banyak tanya tapi belum tentu beli, dan ada juga yang suka membandingkan bisnis mu dengan bisnis orang lain. Karena follow up artinya menyelamatkan bisnis, janganlah kamu emosi dengan konsumen seperti itu. Dia tetap pelanggan mu.

4. Follow Up Artinya Membina Hubungan dengan Customer

Tips selanjutnya adalah, kamu harus membina hubungan dengan konsumen. Bagaimanapun buruknya sikap konsumen mu, janganlah kamu membencinya. Tetaplah bersikap terbuka untuk menjalin hubungan baik dengannya. Pokonya kamu jangan lupa apa itu follow up ya.

5. Pelajari Psikologi Konsumen

Tips yang terakhir, kamu harus pelajari Psikologi konsumen yang mungkin ada banyak sekali metodenya. Psikolgi konsumen yang erat kaitannya dengan follow up adalah personality character dimana kamu harus bisa menebak karakter setiap orang yang jadi konsumen mu.

Apa itu persoanlity character customer? Sederhananya, ini adalah cara mu menebak apakah konsumen mu tipe ekstrovert atau introvert. Kalau ekstrovert, ajaklah dia ngobrol tentang apapun, namun kalau dia introvert biarkan saja dia seorang diri tapi pastikan masih kondusif.

Ingat, follow up artinya menyelamatkan bisnis. Kamu bisa selamatkan nyawa bisnis mu dengan menerapkan tata cara pelayanan yang tepat. Selamat bereksperimen dengan tips tadi dan semoga bisnis mu berumur panjang ya.